
Cintaku Semakin Dalam Pada Nyalanesia Setelah Jumpa Bukik Setiawan dan Andy F. Noya
Saya Kuswanto, S.Pd Guru SDN Lolu Kecamatan Sigi Biromaru Kabupaten Sigi Propinsi Sulawesi Tengah. Sangat bersyukur Ketika diberi kepercayaan dan Amanah dalam mengemban tugas saat terpilih menjadi salah satu SOSIALISATOR PENGGERAK LITERASI NASIONAL (SPLN 2021). Kebahagiaan ini tak dapat dirangkai dengan kata-kata, tak bisa dirajut dengan ungkapan bahasa nan jelita, hanya mampu diukir dan terpatri